Modifikasi Yamaha Byson 2013
Yamaha Byson 2013 adalah salah satu tunggangan kaum adam lansiran pabrik Garpu Tala yang terbilang garang dan sporty. Mengadopsi konsep streetfighter alias petarung jalanan, Yamaha Byson yang pertama kali diluncurkan pada tahun 2010 memang memiliki aura kekar. Namun untuk menambah kesan garang dan sporty, tak jarang para pemilik Yamaha Byson melakukan modifikasi Yamaha Byson 2013. Modifikasi Yamaha Byson 2013 ini terbilang cukup mudah dan murah. Tak perlu merogoh kocek dalam – dalam untuk modifikasi Yamaha byson 2013 karena memang pada dasarnya Yamaha Byson 2013 sudah memiliki tampilan ciamik.Mengubah tampilan Yamaha Byson dengan melakukan modifikasi Yamaha Byson 2013terbilang susah – susah gampang. Modifikasi Yamaha byson 2013 dapat dimulai dari sektor body dengan menambahkan fiberglass agar aura kekar makin meningkat. Selain itu untuk menambah kegarangan tunggangan satu ini, sektor kaki – kaki dapat dijamah dengan mengadopsi limbah moge. Modifikasi Yamaha Byson 2013 pada sector kaki – kaki dapat dimulai dengan mengganti swingarm dengan “banana” swingarm milik Aprilia RS125. Pindah ke sektor kaki depan, suspensi teleskopik standard dapat diganti dengan suspensi upside-down milik Yamaha YZF atau R1. Tak lengkap rasanya jika Modifikasi Yamaha Byson 2013 pada sektor kaki depan tidak diikuti dengan mengganti caliper Brembo dan master Nissin double piston. Selain sektor kaki-kaki, Modifikasi Yamaha Byson 2013 dapat dilakukan pada sektor lain, yaitu sektor tampilan, sektor rangka, maupun sektor yang lainnya.
Modifikasi Yamaha Byson 2013 pada sektor mesin dapat dimulai pada bagian knalpot. Untuk menambah tenaga sang tunggangan, dapat dipilih knalpot tipe free-flow macam Brotherhood. Selain itu performa CDI juga berpengaruh pada sektor pengapian. Pilihlah CDI dengan limiter tinggi agar nafas mesin semakin panjang sehingga akan berpengaruh pada top speed mesin.
Modifikasi Yamaha Byson 2013 dapat mengadopsi gaya – gaya streetfigter motor kelas Eropa macam Ducati, Aprilia, dan BMW. Modifikasi Yamaha Byson 2013 dapat juga mengadopsi gaya racing dengan menambahkan fairing baik custom maupun limbah moge.
0 komentar:
Posting Komentar