Cara menghilangkan jerawat dan bekasnya secara alami.
RizRoi.blogspot.com - Cara menghilangkan jerawat akan ditempuh oleh hampir semua wanita yang bermasalah dengan jenis kulit yang mudah berjerawat. Memang benar sekali sebenarnya bahwa jenis kulit manusia bisa diklasifikasikan atau dibeda-bedakan berdasarkan karakter, tekstur maupun sensitivitasnya. Ada kulit wajah seseorang yang putih bersih, ketika kelelahan ataupun terkena panas matahari dengan singkat menjadi kemerah-merahan. Ada juga kulit wajah seseorang yang putih juga namun saat merasa kelelahan ataupun tekena sinar matahari menjadi terlihat kusam dan menjadi lebih gelap. Belum lagi terkait masalah gangguan jerawat ini yang kemungkinannya juga akan membutuhkan perawatan berbeda berdasarkan cara mengobati jerawat atau lebih disebut cara menghilangkan jerawat.Jerawat itu sendiri biasanya dimulai dengan gejala-gejala wajah berminyak, kemudian muncul komedo yang merupakan awal mula atau benih jerawat. Jadi, saya sarankan untuk mengurangi konsumsi makanan-makanan berlemak jika memang jenis kulit wajah anda cukup sering jerawatan. Jika sudah telanjur, anda bisa mencari cara menghilangkan jerawat dan bekasnya dengan berkonsultasi secara langsung pada dokter dan lebih baik dokter yang mempunyai spesialisasi terkait hal itu tadi.
Cara menghilangkan jerawat yang sederhana tentunya dengan menjaga kebersihan kulit wajah serta secara teratur mencuci muka dengan sabun khusus muka dengan pH-balanced atau bisa juga dengan sabun dengan kandungan sulfur supaya sel-sel kulit mati dalam kulit wajah bisa terangkat dan meremajakan kulit wajah sehingga hal ini sama dengan cara menghilangkan jerawat dan bekasnya secara alami. Jika memang anda menginginkan cara menghilangkan jerawat dan bekasnya secara alami yang lebih cepat, anda bisa gunakan putih telur sebagai masker. Caranya cukup mudah yakni dengan memisahkan putih telur dari kuning telur, lalu putih telur yang tepisah tinggal dioleskan ke wajah untuk dijadikan masker. Mungkin dengan menjaga kesehatan secara rutin bisa menjadi cara menghilangkan jerawat yang paling sederhana.
0 komentar:
Posting Komentar